Polsek Pangenan Polresta Cirebon Patroli Dialogis Dengan Karyawan Alfamart Desa Pengarengan Kecamatan Pangenan

    Polsek Pangenan Polresta Cirebon Patroli Dialogis Dengan Karyawan Alfamart Desa Pengarengan Kecamatan Pangenan

    KAB. CIREBON -  Giat Rutin Patroli ke pertokoan swalayan yang ada di Wilayah Kecamatan Pangenan Kab Cirebon yang dilakukan untuk anggota Patroli Polsek pangennan Polresta Cirebon Polda Jabar guna mengantisipasi pelaku kriminal yang akan melakukan aksi kejahatan di pertokoan baik Indomart maupun Alfamart, Jum'at (01/12/2023).

    Pada kesempatan ini Patroli Polsek Pangenan yang diawaki oleh IPDA INDRA JAYA DENGAN AIPDA SAPURO melakukan patroli dialogis dengan karyawan toko di lokasi pertokoan swalayan Alfamart yang berada DESA PENGARENGAN Kecamatan Pangenan Kab Cirebon dan menyampaikan pesan kamtibmas untuk selalu waspada kepada pegawai toko.

    “Agar selalu waspada dan apabila ada yang mencurigakan agar segera melaporkan kepada Polsek pangenan.

    Mengingatkan karyawan Alfamart untuk tetap waspada dan melakukan pengecekan terhadap CCTV yang dipasang agar benar-benar menyala / aktif. dan agar Selalu waspada terhadap pelaku curanmor.

    kapolrestacirebon polrestacirebon polri cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Untuk Mencegah Dan Menangkal Gangguan Kamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Rutinitas Ph. Pagi Polsek Karangsembung...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Menampung aspirasi warga masyarakat Desa Jungjang  Kapolsek Arjawinangun  menggelar Jumat Curhat di masjid Jami Al Fatah.
    Police go to school Polsek Gebang Polresta Cirebon Kunjungi SMK IT Global Gebang
    BhabinKamtibmas Desa Gebang Polsek Gebang Polresta Cirebon Sambangi pekarangan rumah warga dalam rangka monitoring tanaman ketahanan pangan
    Dalam rangka Police go to School Panit 1 Binmas Polsek Arjawinangun  Binluh pelajar MI An- Nurokhman Desa Bulak.

    Ikuti Kami