Kesiap Siagaan Mako Polsek Beber Polresta Cirebon Dilakukan Oleh Anggota Piket Jaga Yang Siap Melayani Masyarakat

    Kesiap Siagaan Mako Polsek Beber Polresta Cirebon Dilakukan Oleh Anggota Piket Jaga Yang Siap Melayani Masyarakat

    KAB. CIREBON -  Dalam hal ini anggota Piket Jaga Mako Polsek Beber Polresta Cirebon melaksanakan ketika Siagaan Mako. Hal ini merupakan suatu kegitan guna mengantisipasi penyerangan orang tak dikenal terhadap markas kepolisian khususnya Polsek Beber, Senin (13/11/2023).

    Hal ini pun untuk selalu menjadikan anggita yang melaksanakan piket bisa lebih waspada agar hal tersebut diatas bisa diantisipasi dan dicegah lebih awal.

    Selanjutnya ini pun bisa melatih kesidisiplinan diri bagi setiap anggota yang melaksanakan piket jaga Mako dan agar tidak terlena dengan situasi yang sepertinya aman - aman saja dan bisa mengakibatkan kelengahan yang pastinya akan merugikan kita sendiri saat melaksanakan Piket Jaga Mako.

    Dari tempat terpisah Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman SIK MH melalui Kapolsek Beber AKP Eddie Mulyono SH , sistem pengamanan Mako ini memang sudah menjadi kewajiban yang dilaksanakan oleh anggota piket jaga untuk mencegah penyerangan dari orang tak dikenal atupun terorisme.Selain itu pula bisa meningkatkan kewaaspadaan diri bagi anggota yang melaksanakan piket jaga Mako.

    kapolrestacirebon polrestacirebon polri cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Personil Polsek Sedong Polresta Cirebon...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Pangenan Polresta Cirebon Patroli...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polresta Cirebon Gelar Binrohtal dan Pembinaan Mental Kepada Anak Berhadapan dengan Hukum
    Irjen TNI Pimpin Penandatanganan Kontrak Pengadaan Barang dan Jasa Secara Kolektif UO Mabes TNI TA 2025
    Kapolsek Pangenan Laksanakan Police Goes To School di SMK Ma'arif  Rawaurip, Tekankan Jauhi Tawuran dan Genk Motor. 
    Babinsa Pos Ramil 1714-07/ Fawi Mengajak Warga Jaga Kondusifitas

    Ikuti Kami