Kapolsek Astanajapura,Kanit samapta dan Ps Kanit binmas melaksanakan sambang ke calon kuwu Mertapada Wetan

    Kapolsek Astanajapura,Kanit samapta dan Ps Kanit binmas melaksanakan sambang ke calon kuwu Mertapada Wetan

    KAB. CIREBON -   Untuk menciptakan situasi yang aman dan kondusif, Kapolsek Astanajapura AKP Sakur SE beserta para Kanit melaksanakan sambang dan dialogis bersama calon Kuwu desa Mertapada Wetan di kediamannya masinh masing. (26/09/2023).

    Dalam kegiatannya Kapolsek memberikan pesan kamtibmas kepada para calon kuwu dan juga agar tetap menjalin tali silaturahmi dan tidak mudah terprovokasi oleh pihak yang tidak bertanggungjawab yang ingin menggagalkan pilwu serentak 2023.

    Kapolresta Cirebon kombes pol Arif Budiman SIK MH melalui Kapolsek Astanajapura AKP Sakur SE memgatakan kegiatan patroli dan sambang warga serta calon kuwu yang akan melaksanakan pilwu serentak diperlukan dalam rangka menjalin kerjasama dan hubungan tali silaturahmi untuk bersama sama mensukseskan kegiatan pilwu serentak 2023 sesuai tahapan dan aturan yang nerlaku sehinhha situasi tetao aman kondusif.

    polri polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Personil Polsek Ciwaringin Tetap Lakukan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Pabedilan Polresta Cirebon Sosialisasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Sambangi Griya Jamblang Kapolsek Depok Sampaikan Himbauan Kamtibmas
    Polsek Depok Melaksanakan Patroli Stasioner di Jalan untuk Menjaga Keamanan Berkendara pada Malam Hari
    Gelar Jumat Curhat, Kapolsek Depok Dengarkan Keluhan Masyarakat
    Ciptakan Kamtibmas Yang Kondusif, Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Dialogis

    Ikuti Kami